Wakil Bupati H. Bakhtiar Bersama Warga Terusan Melaksanakan Gotong Royong Membersihkan Lingkungan  Wabup Batanghari H. Bakhtiar, SP Hadiri Pengukuhan Kepala Perwakilan Bank Indonesia Provinsi Jambi  Lantik 864 PPPK, Bupati MFA Berpesan Agar Tetap Semangat Dan Amanah Dalam Menjalankan Tugas Wakil Bupati Batanghari Bersama Kejari Musnakan Barang Bukti Narkoba Yang Mempunyai Kekuatan Hukum Tetap Tim Gabungan Bersama Warga Memusnakan  Sumur Ilegal Driling Disenami Jebak

Home / Nasional / Provinsi Jambi

Jumat, 12 April 2024 - 23:14 WIB

Bupati Batanghari Hadiri Prosesi Pemakaman Mantan Kapolda Jambi Irjen Pol Pur Muchlis AS

Lintasjambi.co.id.Jambi.- Bupati Batang Hari Mhd Fadhil Arief beserta keluarga besarnya hadiri Prosesi Pemakaman Mantan Kapolda Jambi. Wafatnya mantan Kapolda Jambi (Periode 5 Januari 2018-Februari 2020) Irjen Pol Muchlis AS memberikan duka mendalam bagi keluarga dan warga Jambi.

Putra terbaik Kabupaten Batang Hari Propinsi Jambi tersebut menghembuskan nafas terakhirnya di ICU RS Bhayangkara Polda Jambi pada Rabu, 10 April 2024, Pukul 23.42 WIB, dan dimakam kan di Taman Makam Pahlawan Satria Bakti,  dengan acara kemeliteran pada hari kamis, 11 April 2024

BACA JUGA  Kerugian Keuangan Negara Fantastis 8 T Dalam Proyek Strategis BTS Kominfo Harus Diusut Tuntas.

Bupati hadir bersama keluarga, dalam Pemakaman almarhum dilakukan secara militer Polri Jenazah dikebumikan di Taman Makam Pahlawan Satria Bakti, Thehok Kota Jambi.

BACA JUGA  Mewakili Bupati, Asisten I  Membuka Secara Resmi Festival Lomba Seni Siswa Nasional Jenjang SD dan SMP Se-Kabupaten Batanghari Tahun 2023

Saat jenazah tiba di TMP Satria Bakti Thehok Kota Jambi, upacara pemakaman dipimpin langsung Kapolda Jambi Irjen Pol Drs Rusdi Hartono bertindak sebagai inspektur upacara. (AD)

Share :

Baca Juga

Nasional

Pelajaran Berharga Dari Richard Eleizer : Perintah Yang Salah Dari Atasan Harus Ditolak

Ekonomi

Wabup Batanghari H. Bakhtiar, SP Hadiri Pengukuhan Kepala Perwakilan Bank Indonesia Provinsi Jambi 

Batanghari

Bupati Batanghari Damping Menteri ATR/BPN Serahkan Sertifikat Kepada Warga SAD 113 Desa Singkawang

Politik

Ketua DPRD Batanghari Anita Yasmin, SE Menghadiri Rakor Forkopimda Dalam Rangka Pemilu 2024

Pendidikan

Bupati MFA Membuka Bimtek Transisi Paud Ke SD Menyenangkan Yang Dilaksanakan Kemendikbudristek

Provinsi Jambi

Santri, Nasionalisme Dan Politik Kemaslahatan

Budaya

Tampil mempesona, Fadhil dan Istri tampil di event Jambi Berbatik 2023

Nasional

Kasrem 042/Gapu Jambi, Pimpin Apel Kesiapan Pam Kunjungan Ibu Negara