Sekretaris Daerah M. Azan. SH Melantik Dewan Juri dan Melepas Pawai Ta’ruf MTQ Ke 53 Tingkat Kabupaten Batang Hari Ketua DPRD Batanghari Anita Yasmin. SE Ikuti Upacara Hari Lahirnya Pancasila Tahun 2023 Ketua DPRD Batanghari Anita Yasmin. SE Hadiri Acara Kenal Pamit Dandim 0415/Jambi Kenal Pamit Dandim 0415/ Jambi bersama Pemerintah Daerah Batang Hari, Bupati MFA : Kita Tetap Jaga Kekompakan dan Sinergitas Pemkab Batanghari Peringati Hari Lahir Pancasila, Kejari Batanghari Muhammad Zubair Bertindak Selaku Inspektur Upacara

Home / Batanghari / Daerah

Kamis, 25 Mei 2023 - 21:58 WIB

Bupati Batanghari MFA Memberikan Apresiasi Kepada Kejari Atas Pemberian Hibah Kendaraan Roda Dua Untuk Hal Kebaikan dan Bermanfaat

Lintasjambi.co.id.Batanghari.- Bupati Batanghari M.Fadhil Arief sambut baik dan berikan apresiasi kepada Kajari Batanghari yang telah menghibahkan 11 unit kendaraan roda dua barang bukti dari tindak pidana eksploitasi minyak bumi yang telah disita oleh negara dengan dan telah memiliki kekuatan hukum tetap.

Kajari Batanghari Muhammad Zubair menyampaikan barang bukti yang dihibahkan tersebut sebelumnya tidak melalui proses lelang secara resmi atau secara terbuka, mengingat barang bukti tersebut merupakan barang bukti dari hasil tindakan kejahatan yang digunakan untuk mengeploitasi minyak bumi.

“Ya kita khawatir ungkap M.Zubair barang bukti ini apa bila di lelang secara terbuka nantinya yang membeli atau yang kembali mendapatkan barang bukti tersebut kembali akan digunakan untuk kegiatan serupa.

BACA JUGA  Sekretaris Daerah M. Azan. SH Melantik Dewan Juri dan Melepas Pawai Ta'ruf MTQ Ke 53 Tingkat Kabupaten Batang Hari

Barang bukti sebanyak 11 unit kendaraan roda dua itu diserahkan kepada masing masing untuk SMK N 2 Batanghari, SMK 3 N Batanghari, BLK SKB Dinas Pendidikan Kabupaten Batanghari serta Kepada pihak Lapas kelas II B Muara Bulian.

Agar hal ini tidak menjadi kisruh dan pertanyaan di tengah tengah masyarakat tegas Kajari dalam penyerahannya kita mengundang Bupati Batanghari, Ketua DPRD Batanghari, Ketua Pengadilan Negeri Muara Bulian, Bapak Kapolres Batanghari, Ketua pengadilan agama Muara Bulian,perwakilan dari lembaga adat kabupaten Batanghari, kepala BNNK Batanghari serta seluruh Kasi dan staf Kajari batanghari di halaman kantor Kajari pada Rabu (24/5/2023).

Sebelumnya seluruh barang bukti di beli oleh kasih dan staf kajari untuk dihibahkan tentu kita berkoordinasi dengan pihak KPKLN Jambi agar perhitungan harga dari barang bukti sesuai dengan kondisi serta tahun dari kendaraan tersebut pada waktu tersebut jelas M. Zubair.

BACA JUGA  Apel Gabungan, Sekda Azan Bertindak Sebagai Irup dan Serahkan penghargaan

Bupati Batanghari M.Fadhil Arief memberikan apresiasi kepada pihak Kajari, barang bukti yang sebelumnya digunakan untuk kegiatan yang melanggar hukum kembali dapat digunakan untuk hal hal kebaikan dan bermanfaat cetusnya.

M.Fadhil Arief juga mengucapkan terima kasih kepada Kajari langkah baik yang telah menghibahkan barang bukti tersebut,serta dapat kembali bermanfaat” sebenarnya secara ekonomi barang tersebut sudah tidak ada nilai ungkap Fadhil, tapi dengan adanya gebrakan yang dilakukan oleh pak Kajari diharapkan barang ini kembali dapat digunakan untuk kegiatan kegiatan yang bermanfaat ujarnya.  (Red**)

Share :

Baca Juga

Batanghari

Bupati MFA Pantau Bangunan Alun-Alun Di Lapangan Garuda Kabupaten Batanghari

Batanghari

Pemkab Batanghari Terima Penghargaan Dari BPMP Kemendikbud Ristek dan Teknologi Provinsi Jambi

Batanghari

Wabup Batang Hari H. Bakhtiar, SP Melaksanakan Sholat Idul Fitri di Masjid Al-Muhajirin Rengas Condong

Daerah

Tabrakan Pick UP Vs Motor Beat, Satu Orang Mahasiswa Meninggal Dunia

Batanghari

Bupati Batanghari MFA, Terima Kunker Spesifik Komisi V DPR RI Dipendopo Rumah Dinas

Batanghari

Anggota DPRD Batanghari Marjani, SH, Berharap Agar Hasil Musrenbang Dapat Terealisasi Ditahun 2024

Batanghari

BKMT LaksanakanTabligh Akbar, Kata Sekda Jadikan Ajang Silahturrahmi dan Tempat Untuk Menimba Ilmu

Batanghari

Pemkab Batanghari Peringati Hari Lahir Pancasila, Kejari Batanghari Muhammad Zubair Bertindak Selaku Inspektur Upacara