DPRD Batanghari Meminta Pemerintah Daerah Untuk Memaksimalkan Pelayanan Kesehatan, Khususnya Pelayanan Hemodialisa Ketua Komisi 1 DPRD Batanghari Minta Dinas P & K Optimalkan Dapodik Agar Tahu Kebutuhan Tenaga Pendidik  DPRD Batanghari Meminta Dinas Perkim Segera Menyelesaikan Permasalahan Terhadap 36 Paket Pekerjaan Fisik Orang Tua Rashad Ramzi, Memintak Semua Yang Terlibat Pengeroyokan Anaknya Agar Di Proses Hukum Wabup H. Bakhtiar SP, Hadiri Halal Bihalal Bersama Kepala Dinas PPP Dan Kepala Dinas Perkebunan, Peternakan

Home / Batanghari / Olahraga

Sabtu, 28 Januari 2023 - 15:47 WIB

Hadiri Pelantikan Pengurus Koni Batanghari, Bupati MFA Berkata Jangan Politik Menjadi Halangan Untuk Bersinergi dan Berprestasi

Lintasjambi.co.id.Batanghari. – Acara Pelantikan Pengurus Koni Batang Hari terselenggara di Serambi rumah dinas Bupati Batang Hari masa 2022-2026 berdasarkan surat keputusan Koni Provinsi Jambi N0.03 Tahun 2023 tentang pengukuhan dewan penyantun,dewan kehormatan dan personalia pengurus Komite Olahraga Nasional Indonesia, Sabtu(28/01/2023)

Koni memiliki kewenangan dan tanggung jawab untuk mengelola, membina, mengembangkan dan melakukan koordinasi pada seluruh pelaksanaan kegiatan olahraga prestasi di Indonesia, tugas mengacu kepada Undang-Undang No. 3/2005 Sistem Keolahragaan Nasional.

BACA JUGA  Ketua DPRD Anita Yasmin Pimpin Rapat Paripurna Nota Pengantar Laporan Keuangan Pemerintah Daerah (LKPD) Kabupaten Batanghari TA 2022

Hadir dalam pelantikan Koni Batang Hari,  Bupati Batang Hari M. Fadhil Arief. SE, Kapolres Batang Hari AKBP Bambang Purwanto.S.I.K, Ketua KONI Provinsi Jambi Budi Setiawan, SP.MM, Kajari Batang Hari Sugih Carvallo,SH.,MH, Kepala OPD dan Undangan lainnya.

Setelah peñanda tanganan, Ketua Koni Batang Hari Tandri Saputra. SE. MM, memberikan kata sambutan, dan  mengatakan bahwa Koni Batanghari siap melanjutkan perjuangan dalam memajukan Koni Batang Hari kedepannya,”Bagi kami yang muda-muda ini dapat melanjutkan perjuangan Koni Batang Hari, dan saya harap Koni Batang Hari bisa bersinergi dengan Dispora Batang Hari untuk melahirkan bibit-bibit unggul dalam setiap Cabor.”ujar Tandri.

BACA JUGA  Modus Truk Engkel Fuso Exfedisi Padang Tujuan Lampung Diketahui Oleh Warga Sridadi, Kasat lantas Berikan Tindakan.

Share :

Baca Juga

Batanghari

Apel Gabungan, Sekda Azan Bertindak Sebagai Irup dan Serahkan penghargaan

Batanghari

Pemerintah Kabupaten Batang Hari Memperingati Hari Ibu Nasional ke-95 Dan HUT DWP Ke-24 Tahun 2023

Batanghari

Komisi III DPRD Batanghari Lakukan Kunker Ke DPRD Kabupaten Sijunjung

Batanghari

Bupati Batanghari Mhd Fadhil Arief, SE Lakukan Penyerahan Bantuan Korban Bencana Alam dan Non Alam Yang Terjadi Tahun 2022

Batanghari

Hadiri Wisuda Mahasiswa IAI Nusantara Batanghari Ke- XXIII, Bupati MFA : Gelar Sarjana Merupakan Masyarakat Yang Terdidik.

Batanghari

MFA Membuka Secara Resmi Lomba Syair dalam Rangka HUT Kabupaten Batanghari

Batanghari

Serahkan Alsintan Untuk 29 Kelompok Tani, MFA : Sektor Pertanian Merupakan Penopang Utama Di Kabupaten Batanghari 

Batanghari

Sekretaris Daerah M. Azan. SH Melantik Dewan Juri dan Melepas Pawai Ta’ruf MTQ Ke 53 Tingkat Kabupaten Batang Hari