Wakil Ketua DPRD Batanghari Pimpin Rapat Paripurna Dalam Rangka Penandatanganan KUPA dan PPAS APBD-P 2023 Waki Bupati Batanghari Lakukan Penandatanganan Nota Kesepakatan KUPA dan PPAS APBD-P Tahun 2023 Wakil Ketua DPRD M. Jaafar. SH, Lakukan Penanaman Pohon Di SMKN 4 Batanghari Atas Dasar Sumpah, Diduga Oknum Kades Olak Tanda Tangani Surat Jual Beli Tanah Milik Masyarakat Teratai Bupati MFA Resmikan Jalan Sekaligus Lakukan Pembagian Sertifikat Tanah Program PTSL

Home / Batanghari / Daerah

Minggu, 11 Juni 2023 - 21:33 WIB

Lepas Calon Jemaah Haji Kabupaten Batanghari, Bupati MFA : Berangkat Haji Ini Untuk Menyempurnakan Iman

Lintasjambi.co.id.Muara Bulian.- Bupati Batang Hari Mhd Fadhil Arief, SE, melepaskan calon jemaah haji (CJH) Kabupaten Batanghari, untuk menunaikan Ibadah Haji ke tanah suci Tahun 1444 H/2023, di Serambi Rumah Dinas, Minggu , 11/06/2023.

Tampak Hadir pada saat pelepasan Calon Jemaah Haji, Wabup H. Bakhtiar, Sekda Batanghari, Unsur Forkompimda, Plt. Kadinkes, Kemenag serta para undangan lainnya.

Adapun jemaah Calon haji yang berangkat dari Kabupaten Batanghari berjumlah sebanyak 138 Jemaah

Bupati Muhammad Fadhil Arief dalam sambutannya  menyampaikan bahwa sama-sama kita ketahui, melaksanakan ibadah haji ini merupakan rukun islam yang ke 5 dan saya juga mengingatkan bahwa keadaan cuaca di tanah suci pada saat ini bersuhu panas.

BACA JUGA  Quzwaini.M.SP, Hadiri Peringatan Isra Mi'raj Nabi Muhammad. SAW Dimasjid Nurul Iman Desa Malapari

“Bahwa kita berangkat haji ini untuk menyempurnakan iman kita, ikhlas dengan apa yang telah diperbuat dan apa yang telah ditakdirkan,” kata Fadhil.

Kalau lah badan terasa tidak kuat hendaknya berhenti jangan memaksakan. Karena kita sendiri mempunyai penyakit bawaan. Yang awalnya baik-baik saja takutnya kembali kambuh,” tambahnya.

Pada kesempatan itu pula, ia menyampaikan salah satu program unggulan ketika kampanye menjadi Bupati lalu.

BACA JUGA  Jadi Peserta KKN, Purwanto Anggota DPRD Batanghari Tak Pernah Masuk Ke Posko

Menurutnya, saat ini banyak anak SD atau SMP yang tidak lancar membaca Al-Quran, dan kebiasaan anak-anak belajar dengan cara dia sendiri.

“Mensiasati anak yang tidak sekolah madrasah dan orang tua yang tidak sempat mengantar anak mengaji dengan cara guru ngaji masuk sekolah, jadi tamat SMP sudah lancar baca Al-Quran” ucapnya.

“Kadang-kadang jamaah ini perlu dibangkitkan semangatnya dengan kegiatan bersama, pemusatan kegiatan keagamaan. Maka kita rencanakan bangun itu sekarang tahapannya sedang dibuat,” jelas Fadhil. (Red**)

Share :

Baca Juga

Batanghari

Sekwan DPRD Batanghari M. ALI. AB Ikuti Upacara Gabungan “Petugas Upacaranya Hari Ini Bagian Setwan”

Batanghari

Dua Kali Perpanjangan, Tapi Tak Penuhi Kuota, Seleksi JPT Pratama Pemkab Batanghari Di Batalkan

Batanghari

Bupati Batang Hari Mhd Fadhil Arief, SE  Resmi Melantik Pengurus Gabungan Organisasi Wanita (GOW) Kabupaten Batang Hari Masa Bhakti 2021-2026

Daerah

Diduga Pembangunan Gedung Serbaguna Desa Muara Pangi Tidak Sesuai Dengan RAB

Batanghari

Bupati Batanghari Dampingi Gubernur Jambi, Menyerahkan Bantuan Modal Kerja Bagi Pelaku UMKM

Batanghari

Kalau Ditanya Tentang Batanghari, Saya Paling Paham Ucap Bupati MFA, Saat Musrenbang RKPD Kecamatan Maro Sebo Ilir

Batanghari

Silaturrahmi Bersama TPH-PP dan PPLT, Bupati MFA, Jika Ingin Hidup Petani Sejahterah, Maka Sektor Pertanian Harus Maju

Batanghari

Dinilai Menghambat Pembangunan, Para Ketua RT dan Masyarakat, Memintak Bupati MFA Memberhentikan Ketua BPD Desa Ture