Wakil Bupati H. Bakhtiar Bersama Warga Terusan Melaksanakan Gotong Royong Membersihkan Lingkungan  Wabup Batanghari H. Bakhtiar, SP Hadiri Pengukuhan Kepala Perwakilan Bank Indonesia Provinsi Jambi  Lantik 864 PPPK, Bupati MFA Berpesan Agar Tetap Semangat Dan Amanah Dalam Menjalankan Tugas Wakil Bupati Batanghari Bersama Kejari Musnakan Barang Bukti Narkoba Yang Mempunyai Kekuatan Hukum Tetap Tim Gabungan Bersama Warga Memusnakan  Sumur Ilegal Driling Disenami Jebak

Home / Batanghari / Daerah

Selasa, 9 April 2024 - 17:29 WIB

Menjalin Tali Silaturrahmi, Bupati MFA Mengundang Petugas Kebersihan Dinas DLH Dan Petugas Kebersihan RSUD HAMBA

Lintasjambi.co.id.Batanghari.- Bupati Batang Hari Mhd Fadhil Arief atas nama Pemerintah Kabupaten Batang Hari mengundang Petugas Kebersihan Dinas Lingkungan Hidup dan Petugas Kebersihan RSUD Haji Abdoel Madjid Batoe (HAMBA) untuk silaturahmi dan menyambung talikasih di hari baik bulan baik yang penuh amalan di Serambi Rumah Dinas Bupati Batang Hari, Rabu (04/04/2024).

Dalam sambutanya Bupati berharap, tumbuh kembangnya kesadaran Masyarakat secara luas akan artinya kebersihan lingkungan bersama-sama, bukan berarti dengan adanya petugas kebersihan ini kita bisa melalaikan arti kebersihan untuk pribadi/personal masing-masing.

BACA JUGA  Rakor Bersama Bupati, MFA Inshaallah Gaji Ketua RT Se-Kabupaten Batanghari Naik Tahun 2023

Di dalam Bulan Suci Ramadhan 1445 H/2024 M ini di jadikan momentum baik untuk saling bersilaturahmi kepada semua orang.

“Kita yakin dan percaya, apa yang telah kita bangun tidak akan bermanfaat jika tidak ada kesadaran bersama untuk merawat dan membersihkannya dengan baik”. Ujar Bupati.

Di sini Bupati mengajak peran kita bersama selaku Masyarakat Batang Hari untuk dapat menjaga dan merawat apa yang telah dibangun demi kesinambungan tempat/fasilitas manfaat yang di rasakan Masyarakat pula.

BACA JUGA  Wakili Bupati, Sekda Batanghari Dampingi Gubernur Jambi Safari Ramadhan Ke Desa Malapari

Petugas Kebersihan hanya membantu dalam hal membersikan dan merawat semua fasilitas, bukan berarti harus bertanggung jawab penuh akan kesinambungan hal tersebut.

Di hadiri Kepala Dinas Lingkungan Hidup Kabupaten Batang Hari beserta jajaran, Direktur RSUD HAMBA beserta jajarannya dan undangan. (DA)

Share :

Baca Juga

Batanghari

Rakor Bersama Bupati, MFA Inshaallah Gaji Ketua RT Se-Kabupaten Batanghari Naik Tahun 2023

Batanghari

Serahkan Kendaraan Dinas  Ke Kemenag, Bupati MFA : Penghulu Adalah Jabatan Terdepan  Dan Ujung Tombak 

Batanghari

Serahkan Beasiswa Tangguh Dan Sertifikat PTSL, Bupati MFA : Anak Memiliki Hak Yang Sama Dibidang Pendidikan

Batanghari

Lakukan Patroli Rutin, 7 Orang Pelajar SMA DiBatanghari Terciduk Oleh Satpol PP

Daerah

Ada Apa…!!!! Kantor KUA Kecamatan Tiang Pumpung Tidak Kibarkan Bendera Merah Putih

Batanghari

Sekwan DPRD Batanghari M. ALI. AB Ikuti Upacara Gabungan “Petugas Upacaranya Hari Ini Bagian Setwan”

Batanghari

75 Tahun Batanghari, Wajah Kota Berubah, Pembangunan Merata, Pertumbuhan Ekonomi Naik Dan Kemiskinan Menurun

Batanghari

Hadiri Paripurna DPRD, Wabup H. Bakhtiar : Hubungan Baik Antara DPRD Dengan Pemda Batanghari Dapat Terus Dipertahankan