Wakil Bupati H. Bakhtiar Bersama Warga Terusan Melaksanakan Gotong Royong Membersihkan Lingkungan  Wabup Batanghari H. Bakhtiar, SP Hadiri Pengukuhan Kepala Perwakilan Bank Indonesia Provinsi Jambi  Lantik 864 PPPK, Bupati MFA Berpesan Agar Tetap Semangat Dan Amanah Dalam Menjalankan Tugas Wakil Bupati Batanghari Bersama Kejari Musnakan Barang Bukti Narkoba Yang Mempunyai Kekuatan Hukum Tetap Tim Gabungan Bersama Warga Memusnakan  Sumur Ilegal Driling Disenami Jebak

Home / Daerah / Merangin

Senin, 7 Agustus 2023 - 18:55 WIB

Pemdes Pasar Masurai Salurkan BLT-DD Tahap III, Masyarakat : Kami Sangat Berterima Kasih

Lintasjambi.co.id.Merangin.- Pemerintah Desa Pasar Masurai melaksanakan pembagian bantuan langsung tunai (BLT-DD) tahap tiga (3) untuk bulan Agustus sampai september 2023, program ini bertujuan untuk membantu keluarga penerima manfaat (KPM) yang terdampak ekonomi, Senin,(07/08/2023).

 

Menurut Kepala Desa Pasar Masurai syahrul Amin program BLT-DD Tahun 2023 ini di tujukan untuk KPM sebanyak 21 KK, yang menerima batuan sebesar Rp. 900,000 selama tiga (3) bulan, ‘kami berharap batuan ini dapat membantu meringankan beban ekonomi keluarga penerima mamfaat di desa pasar masurai, “ujarnya.

BACA JUGA  Macet Akibat Angkutan Batu Bara, Ditlantas Polda Jambi Kembali Berlakukan Diskresi 

 

Syahrul Amin juga menjelaskan bahwa pembagian BLT-DD Tahun 2023 ini di laksanakan di gedung kantor kepala desa pasar masurai, kami selaku pemerintah desa sudah mempertimbangkan kondisi perekonomian dan sosial masyarakat desa pasar masurai, “kamipun berharap bantuan kepada penerima manfaat (KPM) ini dapat di gunakan dengan bijak sesui kebutuhan sehari-hari, “tambahnya.

Program pembagian BLT-DD Tahun 2023 di desa pasar masurai ini, mendapat apresiasi dari salah satu warga masyarakat penerima manfaat, mengungkapkan ketika di konfirmasi awak media Lintasjambi.co.id. kami sangat berterima kasih kepada pemerintah desa pasar masurai, semoga bantuan ini dapat bermanfaat bagi keluarga kami,”ucapnya.

BACA JUGA  Di Bawah Asuhan Coach Saipul Dan Budi Persebri Batanghari Menjuarai Liga 3 Asrop

 

Pembagian BLT-DD Tahun ini di harapkan dapat membantu masyarakat Desa masurai untuk memenuhi kebutuhan sehari-hari dan meningkatkan tarap hidup mereka.

pemerintahan desa pasar masurai juga berkomitmen untuk terus melakukan program-program yang bermanfaat bagi masyarakat setempat. (Irw)

Share :

Baca Juga

Batanghari

Bupati MFA Kembali Lantik 83 Orang Pejabat Dilingkungan Pemkab Batanghari

Batanghari

Camat Muara Bulain Lepas Peserta Pawai Ta’rup, Ribuan Masyarakat Padati Jalan Menuju Arena MTQ

Batanghari

2 Tahun Masa Kepemimpinan Fadhil-Bakhtiar Telah Menorehkan Capaian 92% Dari 36 Program

Daerah

Bupati MFA Hadiri HSN Tahun 2022, Ribuan Santri dan Masyarakat Tumpah Ruah Diponpes As-Sulthon

Batanghari

Hadiri Kegiatan Penanaman Seribu Pohon, Anita Yasmin : Masyarakat Harus Menyadari Bahwa Pentingnya Menjaga Lingkungan

Batanghari

Musrenbang RKPD Kecamatan Maro Sebo Ilir Dihadiri Bupati Batanghari Beserta Ibu Ketua TP-PKK Batanghari

Batanghari

Legenda Hidup Sang Maestro Seni Batanghari Cik Yusuf Gayos dan Cik Asro Terima Penghargaan Anugrah Seni Budaya Dari Pemda Batanghari 

Daerah

Acara Jambore Kader PKK Tingkat Kabupaten Batang Hari Tahun 2022 Digelar di Halaman BSC Muara Bulian