Heboh….!! TKD Desa Malapari Dijual Tanpa Sepengetahuan Kepala Desa Bupati Dan Wakil Bupati Hadiri Paripurna Penandatanganan KUA PPAS Perubahan Tahun Anggaran 2025 Tercepat Se-Provinsi Jambi, DPRD Batanghari Paripurna Penandatanganan KUA PPAS Perubahan Tahun 2025 Ketua DPRD Batang Hari Rahmat Hasrofi, Ikuti Apel Siaga Karhutlah 2025 Pimpin Apel Karhutlah, H. Bakhtiar : Salah Satu Faktor Terjadi Kebakaran Hutan Adalah Ulah Dari Manusia

Home / Batanghari / Daerah

Senin, 2 Oktober 2023 - 21:36 WIB

Peringati Hari Kesaktian Pancasila, Bupati Batanghari Bertindak Selaku Irup

Lintasjambi.co.id.Batanghari.- Pemerintah Kabupaten Batanghari peringati hari kesaktian pancasila yang berlangsung dilapangan kantor Bupati Batanghari, Minggu, 1 Oktober 2023.

Upacara, dipimpin langsung oleh Bupati Batang hari Mhd Fadhil Arief, SE, dan juga bertindak sebagai inspektur upacara.

Turut menghadiri Ketua wakil ketua I DPRD Jaafar, kodim, Kapolres Batanghari, Sekda kabupaten Batang hari, kepala OPD dan tamu undangan lainnya.

Dalam memperingati hari kesaktian Pancasila tersebut dengan Tema “Pemersatu bangsa menuju Indonesia maju.

Dan setiap tanggal 1 Oktober di seluruh masyarakat Indonesia merayakan hari kesaktian pancasila dan perlu di ingat bahwa perayaan ini berbeda dengan hari Pancasila yang jatuh pada tanggal 1 Juni, hari kesaktian Pancasila di tetapkan oleh presiden Soeharto setelah peristiwa penghianatan G30S/PKI pada 1965. Dan pada tanggal 1 Oktober hari kesaktian Pancasila mengenang kembali bagaimana Pancasila sebagai dasar negara, berdiri teguh dari berbagai upaya yang di lakukan untuk menjatuhkan nya.

BACA JUGA  Kado Akhir Tahun... Evaluasi Smart City Tahap II, Kabupaten Batang Hari Mendapatkan Nilai Tertinggi Di Propinsi Jambi

Dalam sambutannya Bupati Batang hari Mhd Fadhil Arief menyampaikan,”Alhamdulillah kita pada saat ini masih banyak mengikuti upacara secara mendadak dan itu adalah kesadaran dan ada proses dari kebangsaan ini hingga di lalui oleh penduduk di saat ini dan contoh adik- adik kita SMA dan masih mengikuti upacara bahwa mereka paham Pancasila bisa menjadi indah , Pancasila yang membuat hidup di Indonesia ini lebih bahagia.

BACA JUGA  Kajari Batang Hari Pimpin Upacara HUT Persaja ke 72 Tahun

“Dan bagaimana generasi muda bisa melanjutkan nilai -nilai bangsa ini dan menerapkan tinggi kehidupan sehari-hari dan anak muda ini bisa meneruskan generasi muda nanti dan anak muda ini bisa menjadi pemimpin untuk kedepannya.”kata Bupati Batang hari. (AD)

Share :

Baca Juga

Batanghari

Terkendali dan Kondusif, Polres Batang Hari Torehkan Kinerja Gemilang Pasca Puncak Idul Fitri 1446 H/2025 M

Batanghari

Kades Tenam Terpilih Resmi Dilantik Bupati MFA,  Yaakub. S.Ag, Mari Kita Bergandengan Tangan Untuk Memajukan Desa

Batanghari

Asisten I Setda Batanghari, Tiga Bibit Pohon Langka Di Tanam Pada Hari Lingkungan Hidup 2023

Batanghari

Wabup H. Bakhtiar, SP, Hadiri Paripurna Dalam Rangka Penyampaian Nota Pengantar Rancangan Perubahan KUA Dan PPAS TA 2025

Batanghari

Tim Gabungan Pemkab, Polda Dan Korem 042 Gapu Jambi Lakukan Penutupan Ratusan Sumur Minyak Ilegal Di Desa Bungku

Batanghari

Bupati MFA Membuka Kegiatan Peningkatan Kompetensi Numerasi Untuk Guru Dan Siswa Dengan Metode GASING 

Batanghari

Sekda Batanghari Hadiri Penutupan Karya Bakti TNI Korem 042/GAPU

Batanghari

Bupati Secara Resmi Membuka Lomba Pacu Perahu Naga Memperingati HUT Batanghari