Wakil Bupati H.Bakhtiar Lakukan Audiensi Dengan Kementerian PPN/Bappenas, Demi Percepatan Pembangunan Di Batanghari Bupati MFA Kenal Pamit Bersama Dandim 0415/Jambi Nah….  Tongkang Batu Bara Kembali Berulah Halal Bihalal Bersama Bupati, Warga Sridadi Sampaikan Pendapat Dan Permasalahan Yang Terjadi Di Sridadi Pemkab Batanghari Dan Kapolres Lakukan Penandatanganan Naskah Perjanjian Hibah Daerah Untuk Pemilukada 2024

Home / Daerah / Merangin

Selasa, 20 Juni 2023 - 20:34 WIB

Meriahkan HUT Bhayangkara Ke-77 Polsek Muara Siau Laksanakan Baksos Kepada Warga Tidak Mampu

Lintasjambi.co.id.Muara Siau.- Kapolsek Muara Siau IPTU Agung Heru w.Ssy.MM, di dampingi kanit Bimmas AIPDA Hamdani dan Bhabinkamtibmas BRIPKA Arib hidayat mendistribusikan sembako dalam rangka hari Bhayangkara ke 77 Tahun 2023 kepada warga tidak mampu di desa Pasar Muara Siau, Selasa, 20/06/2023.

Menurut AIPDA Hamdani kegiatan baksos ini dilaksanakan dalam rangka peringatan Hut Bhayangkara ke 77 Tahun 2023, kegiatan di laksanakan secara serentak oleh para Bhabinkamtibmas kepada 25 (dua lima) kepala keluarga tidak mampu serta para para jompo di wilayah hukum polsek Muara Siau.

BACA JUGA  Bawaslu Kabupaten Batanghari Lakukan Penertiban Alat Peraga Kampanye Pemilu 2024 

kegiatan Baksos kali ini berupa penyaluran paket sembako yang di berikan langsung kepada warga tidak mampu serta para panti jompo yang membutuhkan harapan Bhabinkamtibmas bisa membantu meringankan dalam memenuhi kebutuhan sehari-hari,”imbuhnya.

BACA JUGA  Bupati Batanghari, Selaku Ketua Asprov PSSI Membuka Secara Resmi Liga 3 Sepak Bola Provinsi Jambi 2023

Insyaallah kegiatan ini akan kami lakukan secara berkelanjutan sebagai bentuk wujud kepedulian polri kepada masyarakat di hari HUT Bhayangkara, “pungkas kapolsek Muara siau IPTU Agung heru w.Ssy. MM. (Irw)

Share :

Baca Juga

Daerah

Respon Himbauan Kemenkes, Bupati MFA: Faskes Harus Lakukan Edukasi.

Batanghari

Sholat Idul Adha di Masjid Al-Ihsan Rengas Condong, Bupati MFA : Keindahan Ajaran Agama Islam Salah Satunya Momentum Berqurban

Batanghari

Gubernur Jambi Al-Haris Serahkan Bantuan Dumisake Di Batang Hari

Batanghari

Dua Kali Perpanjangan, Tapi Tak Penuhi Kuota, Seleksi JPT Pratama Pemkab Batanghari Di Batalkan

Merangin

Tokoh Lubuk Gaung Bersama Ganjarist  Mengadakan Do’a  Untuk Ganjar Pranowo RI I Tahun 2024

Batanghari

Mendukung Visi Pendidikan Indonesia, Bupati MFA Lakukan Evaluasi Implementasi Kurikulum Merdeka Bagi Pengawas Dan Kepala Sekolah TK, SD Serta SMP Se-Kab Batanghari

Batanghari

Usai Sholat Idul Fitri, Bupati Batanghari Melaksanakan Open House Di Serambi Rumah Dinas

Batanghari

DPRD Batanghari Laksanakan Paripurna Tentang Persetujuan Hibah Barang Milik Daerah Dan Penyampaian Nota Pengantar KUA PPAS TA 2024