Wabup Batanghari H. Bakhtiar, SP Hadiri Pengukuhan Kepala Perwakilan Bank Indonesia Provinsi Jambi  Lantik 864 PPPK, Bupati MFA Berpesan Agar Tetap Semangat Dan Amanah Dalam Menjalankan Tugas Wakil Bupati Batanghari Bersama Kejari Musnakan Barang Bukti Narkoba Yang Mempunyai Kekuatan Hukum Tetap Tim Gabungan Bersama Warga Memusnakan  Sumur Ilegal Driling Disenami Jebak DPRD Batanghari Meminta Pemerintah Daerah Untuk Memaksimalkan Pelayanan Kesehatan, Khususnya Pelayanan Hemodialisa

Home / Batanghari / Hukrim

Kamis, 2 Februari 2023 - 23:31 WIB

FT Selaku Karyawan Bank BRI Muara Bulian, Ancam Akan Lakukan Penyegelan dan Penyitaan Aset EM Selaku Nasabah.

Lintasjambi.co.id.Batanghari,- Kejadian kurang menyenangkan yang dialami oleh “EM” warga Kecamatan Muara Bulian, Kabupaten Batanghari Propinsi Jambi.”,EM” yang merupakan salah satu nasabah peminjam di Bank Rakyat Indonesia (BRI) Cabang Muara Bulian, Batanghari, hal itu terjadi pada, Selasa (31/01/2023) kemarin

Menurut pengakuan “EM” Yang sebagai nasabah peminjam di BRI Cabang Muara Bulian menceritakan” Saya sangat menyayangkan sikap dan etika yang dilakukan oleh salah satu karyawan BRI saat hendak melakukan penagihan cicilan pinjaman kepada saya yang semesti memang dibayar pada bulan Januari ini.

BACA JUGA  Wakili Sekda Batanghari, Kadis PPP Farizal, SH. MH Adakan Pertemuan Bersama Gapoktan Desa Malapari dan Desa Napal Sisik

“Tetapi karyawan BRI inisial “FT” melakukan penagihan dengan mendatangi rumah orang tua dan juga adik saya”,Ucapnya kepada team media ini.

Menurut “EM” lagi “Biasanya di bulan-bulan sebelumnya karyawan BRI berinisial”SND” yang ditugaskan untuk menagih dan dia pun selalu menghubungi istri saya terlebih dahulu untuk mengingatkan batas waktu pembayaran cicilan dan saling konfirmasi. Namun kali ini”FT” justru mendatangi kediaman orang tua dan adik saya untuk menagih dan juga mengancam akan melakukan penyegelan dan penyitaan asset.

BACA JUGA  Ikuti Acara Program Indonesia Visionary Leader Season XII, Bupati MFA Menyampaikan 36 Program Prioritas Batang Hari Tangguh Kepada Para Panelis

Share :

Baca Juga

Batanghari

Pro dan Kontra, Pungli di Desa Kotoboyo Kecamatan Batin XXIV Terhadap Sopir Batu Bara

Batanghari

Kunjungi Pasien RSUD HAMBA Disaat Hari Raya, Bupati MFA :  Rata-Rata Kondisi Pasien Yang Dikunjungi Membaik

Batanghari

Di Duga Maraknya Perjudian Yang Berkedok Pasar Malam

Batanghari

Mewakili Bupati Batanghari, Asisten II Hadiri Kegiatan Puncak Haflah XI Ponpes Al-Muhajirin

Batanghari

Hadiri Musrenbang RKPD 2024, Ketua DPRD Batanghari, Sisa Waktu Pengabdian Harus Kita Maksimalkan

Batanghari

Wakili Bupati, Asisten 1 Setda Batanghari Membuka Musrenbang RKPD Kecamatan Mersam Tahun 2024

Batanghari

Banggar DPRD Kabupaten Batanghari Lakukan Rapat Gabungan,Terkait LHP BPK RI terhadap Laporan Keuangan Pemkab TA 2022

Batanghari

Gubernur Jambi, Didampingi Bupati  Batanghari Lounching Gerakan Pangan Murah