Bupati Dan Wakil Bupati Gelar Halal Bihalal Dengan Seluruh Pengurus LAD Se-Kabupaten Batanghari Masyarakat Pompa Air Tolak Keras PT. BJU Beroperasi, Pemkab Akan Segera Memanggil Pihak Perusahaan Wakil Bupati H. Bakhtiar Bersama Warga Terusan Melaksanakan Gotong Royong Membersihkan Lingkungan  Wabup Batanghari H. Bakhtiar, SP Hadiri Pengukuhan Kepala Perwakilan Bank Indonesia Provinsi Jambi  Lantik 864 PPPK, Bupati MFA Berpesan Agar Tetap Semangat Dan Amanah Dalam Menjalankan Tugas

Home / Uncategorized

Minggu, 19 Februari 2023 - 09:57 WIB

Antusias Masyarakat Saksikan Tayang Perdana film Selembar Mimpi Karya Anak Batanghari

Lintasjambi.co.id.Muara Bulian,- Penayangangan perdana film selembar mimpi karya anak Batanghari sukses digelar ditaman tapa malenggang pada sabtu 18/02/2023 pukul 19.30 WIB.

Penayangan film ini mendapat sambutan hangat dari masyarakat yang hadir memadati area taman tapa malenggang, terpantau sekitar ratusan mata penggemar yang duduk secara teratur menyaksikan film selembar mimpi ini seperti halnya menyaksikan layar tancap

Acara ini juga dihadiri Abdul somat Kadis Perkim, Perwakilan dari kominfo, Rindra Musril, para pemain selembar mimpi, crew dan para awak media serta masyarakat kota Batanghari dari berbagai elemen tampak antusias menyaksikannya.

Dalam sambutannya sang sutradara Andika Primadani yang nota benenya adalah putra asli batanghari kelahiran teratai menyampaikan, “film selembar mimpi ini sudah lama tertidur, adapun pembuatan film ini sekitar 4 tahun yg lalu tepatnya akhir 2019, dan Alhamdulillah ditahun 2023 ini dapat ditayangkan perdana kepublik,”kata andika

BACA JUGA  Halal Bihalal Bersama BPD Se-Batanghari, Bupati MFA : Jalankan Tugas Sesuai Tufoksi Sebagai Kontrol Serta Pengawasan

Lanjutnya, “filem ini dibuat dengan mekanisme yang hampir sama dengan filem pada umumnya, berbekal dengan pengalaman yang saya dapat dari luar maka saya ingin mengaplikasikannya ditempat saya tinggal, dibutuhkan waktu hampir 6 bulan mulai dari penulisan skenario, casting pemain, pelatihan pemain, penetuan karakter dan hingga proses produksi yang memakan waktu, tenaga serta fikiran yang sangat melelahkan hingga menjadi sebuah tontonan yang Alhamdulillah malam ini mendapat sambutan yang meriah dari penonton penikmat film,” ujar andika

,”saya juga mengucapkan terima kasih atas dukungan dari seluruh masyarakat , terutama Bang Rindra Musril dan abang Man Mana Putra yang telah berjuang dalam beberapa bulan ini demi terlaksananya acara penayangan perdana pada malam hari ini tak lupa juga kepada semua yang terlibat dalam pembuatan film ini, orang tua dan juga kepada pihak yang telah memfasilitasi acara pada malam hari ini, “tutup andika

BACA JUGA  Urai Kemacetan Lalulintas, Kapolres Batanghari Rela Diguyur Hujan Turun Kelapangan

Dengan penayangan film ini dan memperhatikan beberapa aspek yang mungkin perlu penyempurnan untuk kedepannya kami menghimbau kepada pihak pemda terkait agar lebih memberikan perhatian lebih dan membuka ruang lebih besar lagi kepada para pelaku seni diBatanghari apalagi dibidang audio visual, karna dibidang ini banyak hal yang bisa dilakukan dan dipromosikan untuk Batanghari kedepannya.

Acara ini diakhiri dengan sesi foto bersama dengan latar gotoboth yang telah disediakan panitia.(MM)

Share :

Baca Juga

Batanghari

Bupati Batanghari MFA, Terima Kunker Spesifik Komisi V DPR RI Dipendopo Rumah Dinas

Batanghari

Peringati Hari Guru Dan HUT PGRI Ke-78 Tingkat Kabupaten Batanghari, Ini Kata Bupati Fadhil

Batanghari

Serahkan Beasiswa Tangguh Dan Sertifikat PTSL, Bupati MFA : Anak Memiliki Hak Yang Sama Dibidang Pendidikan

Uncategorized

Undang Para Da’i Se-Kabupaten Batanghari, Bupati MFA Adakan Tasyakuran Dan Do’a Bersama Serta Silahturrahmi

Infrastruktur

Jembatan Gantung Desa Lubuk Beringin Perlu Perbaikan

Uncategorized

Hadiri Forum Percepatan Penurunan Stunting, Wabup H. Bakhtiar : Pra Kehamilan Dan Pra Kelahiran Membutuhkan gizi, Nutrisi Serta Mineral

Uncategorized

Bupati MFA Menggelar Acara Halal Bihalal Bersama PABPDESI Se-Kabupaten Batanghari

Daerah

Tabrakan Pick UP Vs Motor Beat, Satu Orang Mahasiswa Meninggal Dunia