Ketua DPRD Anita Yasmin, SE Pimpin Rapat Paripurna Dalam Rangka HUT Ke-75 Kabupaten Batanghari Bupati dan Wakil Bupati Hadiri Rapat Paripurna, Dalam Rangka HUT Ke-75 Kabupaten Batanghari 75 Tahun Batanghari, Wajah Kota Berubah, Pembangunan Merata, Pertumbuhan Ekonomi Naik Dan Kemiskinan Menurun Care Free Day Dan Senam Poco-Poco Ceria Sebanyak 5000 Peserta, Batanghari Berhasil Memecahkan Rekor MURI Bupati MFA Membuka Rakor Fasilitator Operator Dan Pendamping Sosial PKH Kabupaten Batanghari 2023

Home / Kerinci / Kota Sungai Penuh / Politik

Senin, 23 Januari 2023 - 20:53 WIB

Besok, PPS Kerinci dan Sungai Penuh Terpilih Dilantik

Lintasjambi.co.id.Kerinci.-Panitia Pemungutan Suara (PPS) terpilih Se kabupaten Kerinci dan Kota Sungai Penuh dilantik besok, Selasa (24/01/2023).

Ketua KPU Kabupaten Kerinci, Kumaini kepada awak media membenarkan bahwa pelantikan akan dilakukan di Grand Hotel Kerinci pada hari Selasa.

Benar, besok pelantikan PPS terpilih se Kabupaten Kerinci di Grand Hotel Kerinci, acara dimulai pukul 08.00 WIB,” kata Kumaini, Senin (23/01/2023).

BACA JUGA  Pilkades Pelayangan, Incumbent Sumantri Unggul 3 Suara

Kumaini menjelaskan, PPS terpilih (Pria) harus mengenakan Batik lengan panjang dan sepatu pantofel serta peci warna hitam.

“Untuk perempuan mengenakan batik lengan panjang, rok warna gelap dan menggunakan jilbab hitam (Bagi yang berhijab),” jelasnya.

Komisioner KPU Kota Sungai Penuh, Fadli Khairon mengatakan hal yang sama, bahwa PPS terpilih Se Kota Sungai Penuh juga akan dilantik.

BACA JUGA  Ketua DPRD Batanghari, Anita Yasmin, SE, Hadiri Apel Kebangsaan Dan Deklarasi Pemilu Damai 2024

“Besok KPU Kota Sungai Penuh akan melantik anggota PPS terpilih, lokasi di hotel Mahkota dimulai pada pukul 08.00 WIB,” ujar Fadli.

Besok, kata Fadli, PPS terpilih (Pria) harus mengenakan Batik lengan panjang dan sepatu pantofel serta peci warna hitam.

“PPS terpilih (wanita) berpakaian kebaya/baju kurung, sepatu pantofel warna hitam,” ungkapnya. (DA)

Share :

Baca Juga

Batanghari

Musrenbangdes Kecamatan Pemayung, Yoghie Prioritaskan 3 Poin Usulan Untuk Tahun 2024

Batanghari

Reses Didesa Sungai Baung, Elvisina Anggota DPRD Prov Jambi : Dana Desa 1 M Mudah-Mudahan Kedepannya Menjadi 5 M

Kerinci

Hampir Sepekan, Kakek Sidi Hilang di Ladang Kerinci Belum Ditemukan

Daerah

Dewan Pimpinan Cabang Partai PPP Antar Berkas Bacaleg ke Kantor KPUD Kabupaten Merangin.

Kota Jambi

Harlah PPP Ke 50, Ketua DPW Ajak Pengurus dan Anak Yatim Piatu Tasyakuran Serta Do”a Bersama

Daerah

Setelah Didesak Oleh Berbagai Pihak, BLT DD Tahap 4 Tahun 2022 Baru Dicaerkan Oleh Kades Pungut Mudik

Daerah

H. Palyatman Terpilih Menjadi Ketua ORARI Lokal Melalui Muslok ke-VIII Tahun 2023

Kerinci

Titik Koordinat Jatuhnya Helikopter Sudah Ditemukan, Tim SAR Salurkan Logistik Untuk Kapolda Jambi Beserta Rombongan Melalui Udara