Bupati Dan Wakil Bupati, Hadiri Rapat Paripurna Dalam Rangka HUT Batang Hari Ke-76 SELAMAT HARI ULANG TAHUN KABUPATEN BATANGHARI KE-76 HARI ULANG TAHUN KABUPATEN BATANG HARI KE 76 Bupati Batang Hari, Diwakili Asisten I Setda,  Menghadiri Pemusnahan Sisa Surat Suara Pilkada 2024 Bupati MFA Kukuhkan Pengurus Asosiasi Tenaga Kerja Kontruksi (ASTEKSI) Tingkat Terampil  Kabupaten Batang Hari

Home / Batanghari / Daerah / Religi

Kamis, 18 Juli 2024 - 21:24 WIB

Bupati MFA Sambut Kepulangan Jama’ah Haji Kabupaten Batanghari Dengan Suka Cita

Lintasjambi.co.id.Batanghari.- Bupati Batang Hari Mhd. Fadhil Arief menyambut kepulangan Jama’ah Haji asal Kabupaten Batang Hari tahun 1445 H/2024 M di Serambi Rumah Dinas Bupati. Rabu (17/07/2024).

Dengan haru suka cita Keluarga dan handai taulan menyambut Jama”ah Haji yang telah menunaikan rukun islam yang ke lima serta selamat sampai kembali di Kabupaten Batang Hari.

Dari Suasana suka cita ini, ada terselip duka mendalam atas meninggalnya satu orang Jama”ah Haji asal Desa Sungai Puar, almarhum di kebumikan di Tanah Suci Makkah.

BACA JUGA  PHK Karyawan, Diduga PT. Sabda Kreasi Mau Membayar Uang Pesangon Tidak Sesuai UU Ketenagakerjaan

Atas nama pribadi dan Pemerintah Kabupaten Batang Hari, Bupati mengucapkan bela sungkawa sedalam-dalamnya, semoga almarhum di tempatkan di sisiNya dan keluarga yang di tinggalkan, dapat tabah serta ikhlas atas semuanya.

Selanjutnya Bupati menyampaikan doa’, agar seluruh Jama’ah Haji menjadi haji yang mabrur dan mabruroh serta membawa dampak positif bagi keluarga dan Kabupaten Batang hari secara umum.

BACA JUGA  Aminudin Anggota DPRD Batanghari Dampingi Wabup dan Dandim 0415/Jambi Resmikan Fasilitas Air bersih Program TNI AD Manunggal Tahun 2023

Perlu di ketahui jumlah Jama’ah Haji asal Kabupaten Batang Hari 176 Jama’ah, dan yang berhasil pulang ke tanah air 175 Jama’ah, dikarenakan satu orang meninggal dunia.

Kepulangan Jama’ah Haji di hadiri Asisten I Setda Batang Hari, Forkompinda, Ketua MUI, Ketua Baznas,OPD, dan Keluarga jama’ah haji. (AD)

Share :

Baca Juga

Batanghari

Silahturrahmi Pengurus Cabang Nahdatul Ulama Bupati MFA Berpesan:  NU Harus Tetap Solid Dan Tetap Berdiri Tegak Dengan Kegiatan Keagamaan

Batanghari

Bupati MFA Serahkan Secara Simbolis Sertifikat Tanah Warga Sungai Baung 

Batanghari

Jalan Kelurahan Teratai Hampir Putus, Kepala Dinas PUPR Tanggapi Keluhan Masyarakat Dan Langsung Tinjau Lokasi 

Batanghari

Lakukan Patroli Rutin, 7 Orang Pelajar SMA DiBatanghari Terciduk Oleh Satpol PP

Batanghari

Jumat Curhat Kapolres Batanghari AKBP Bambang Purwanto S.IK, Berharap Tidak Ada Lagi Konflik Dikelompok SAD 113

Daerah

Macet Akibat Angkutan Batu Bara, Ditlantas Polda Jambi Kembali Berlakukan Diskresi 

Batanghari

Gerak Cepat Polsek Bathin II Pelayang, Tangkap Pelaku Begal

Batanghari

Bupati MFA Kembali Lantik Pejabat Eselon II Dilingkup Pemkab Batanghari