Hadiri Pembukaan MTQ Ke- 29 Tingkat Kecamatan Batin XXIV, Bupati MFA : MTQ Sarana Mempererat Ukhuwah Islamiyah ‎Mewakili Bupati Fadhil, PJ Sekda Mula P Rambe Hadiri Hari Santri Nasional Tahun 2025 Kanwil Ditjenpas Jambi Peringati Hari Pangan Sedunia, Lapas II B Muara Bulian Raih Juara 1 Dalam Lomba Inovasi Ketahanan Pangan ‎Mewakili Bupati Batang Hari, Pj Sekda Mula P Rambe  Buka Kejuaraan Tarkam Piala Kemenpora Tahun 2025 Pemuda Hajran Berinisial M Diringkus Tim Opsnal Kuda Hitam Polres Batang Hari 

Home / Batanghari / Budaya / Daerah / Peristiwa

Kamis, 23 Oktober 2025 - 19:46 WIB

‎Mewakili Bupati Batang Hari, Pj Sekda Mula P Rambe  Buka Kejuaraan Tarkam Piala Kemenpora Tahun 2025

Oplus_131072

Oplus_131072

Lintasjambi.co.id.Batang hari.- Bupati Batang Hari diwakili oleh Pejabat Sekretaris Daerah Mula P Rambe, SH, menghadiri acara pembukaan Kejuaraan Tarkam Piala Kemenpora Tahun 2025 Kabupaten Batang Hari. Acara ini berlangsung di Alun-Alun Kabupaten Batang Hari pada Kamis, 23/10/2025.

‎Kejuaraan Tarkam Piala Kemenpora Tahun 2025 ini merupakan salah satu bentuk Komitmen Pemerintah Kabupaten Batang Hari dalam meningkatkan Prestasi Olahraga dan mengembangkan bakat para Atlet muda di Daerah kita.

‎Saya percaya bahwa olahraga dapat menjadi sarana untuk meningkatkan Kesehatan, Kecerdasan, dan Karakter Bangsa, Olahraga bukan hanya sekadar pertandingan, tetapi juga ajang untuk menanamkan nilai-nilai Disiplin, kerja sama, dan Sportivitas.

BACA JUGA  Kata Bupati M . Fadhil Tahun Depan Batanghari Akan Punya Sirkuit Balap Permanen

‎Pejabat Sekda juga menyampaikan Apresiasi kepada Kemenpora RI atas kepercayaan yang diberikan kepada Kabupaten Batang Hari, Kejuaraan ini bukan hanya Ajang Kompetisi, tetapi juga kesempatan bagi kita untuk mempromosikan pariwisata dan budaya lokal.

Harapan Kedepan Kejuaraan ini dapat menjadi Motivasi bagi generasi muda Batang Hari untuk lebih aktif dalam Bidang Olahraga dan meningkatkan Prestasi di tingkat Nasional. “Mari kita jadikan kejuaraan ini sebagai momentum untuk memajukan Olahraga dan mengharumkan Nama Kabupaten Batang Hari.


‎Dihadiri Forkopimda Kabupaten Batang Hari, Perwakilan Kemenpora RI, Staf Ahli, Para Asisten Setda, Para Kepala OPD, Ketua Koni Batang Hari, Ketua Kormi Batang Hari, Warek III UNISBA Kabupaten Batang Hari, Serta Seluruh Tamu Undangan Lainnya. (DA)

BACA JUGA  Ketua DPRD Batanghari Anita Yasmin, Ikut Memeriahkan Lomba Menembak Dalam Rangka HUT Bhayangkara Ke-77

Share :

Baca Juga

Batanghari

Perencanaan Berbasis Data, Bupati MFA Canangkan Desa Ladang Peris Sebagai Desa Cinta Statistik

Batanghari

Tentang Pemberitaan Sita Aset Ilhamsyah oleh PN, Apakah Prodak Jurnalistik Dilapangan Bisa Dipidana…!! Ini Jawaban Lawyer Muda Heriyanto. SH

Batanghari

Wabup H. Bakhtiar SP, Hadiri Halal Bihalal Bersama Kepala Dinas PPP Dan Kepala Dinas Perkebunan, Peternakan

Batanghari

Dukcapil Batang Hari Secara Terus Menerus Genjot GISA

Batanghari

Mengusung Tema ‘Polri Untuk Masyarakat’, Kapolres Batang Hari Lepas Peserta Jalan Sehat Dalam Rangka HUT Bhayangkara Ke-79

Daerah

Pemkab Batanghari Kembali Meraih Predikat WTP Untuk ke 9 Kali Nya, Dari BPK RI Perwakilan Jambi

Batanghari

Hadiri Rapat Paripurna, Wabup H.Bakhtiar : LKPD Disampaikan Dalam Rangka Memenuhi Amanat Pelaksanaan Keuangan Daerah Yang Akuntabel

Kerinci

Ketua DPRD Rahmad Hasropi Menghadiri Pembukaan MTQ Ke-35 Tingkat Provinsi Di Kabupaten Kerinci