Bupati Fadhil Hadiri Pelantikan Unsur Pimpinan Parlemen Batang Hari Periode 2024-2029 Bupati MFA Serahkan Secara Simbolis Sertifikat Tanah Warga Sungai Baung  Menjadi Pemimpin Daerah Terbaik, Bupati Fadhil Kembali Terima Penghargaan Tingkat Nasional  Ketua DPRD Rahmad Hasrofi, SE Menghadiri Peresmian Pusat Oleh-Oleh Kabupaten Batang Hari Dikawasan Pedestarian Tapah Melenggang Bupati  Mhd. Fadhil Arief Meresmikan Pusat Oleh-Oleh Kabupaten Batang Hari

Home / Batanghari / Daerah / Pendidikan

Rabu, 4 September 2024 - 21:28 WIB

Bunda Baca, Zulva Fadhil Membuka Secara Resmi Apresiasi Seni Siswa Daerah Dalam Rangka Festival Literasi Batang Hari

Lintasjambi.co.id.Batanghari.- Bunda Zulva Fadhil selaku Bunda Baca Kabupaten  Batang Hari membuka secara resmi acara Apresiasi Seni Siswa Daerah Tahun 2024, yang bertempat di Gor Bulian Sport Centre (BSC) Batang Hari, Selasa, 03/09/2024.

Dalam sambutannya, Bunda Zulva menyampaikan bahwa Literasi di Kabupaten Batang Hari jauh berkembang pesat, kami sudah mendapatkan penghargaan tingkat Nasional, kami juga sudah berusaha menciptakan para Guru-guru literasi yang baik, anak-anak yang hebat. ucapnya”

BACA JUGA  Pemkab Batanghari Akan Salurkan Bibit Sawit Bersubsidi

Batang Hari adalah kota yang indah, kota yang sudah ramah dan ramai dikunjungi Masyarakat. Dimalam Apresiasi seni ini adalah penghargaan bagi anak anak kita, mari kita kasih semangat kepada anak-anak kita, seni adalah bagian hidup kita. Bunda berharap semoga anak anak kita menjadi anak yang hebat dan berprestasi membanggakan Kabupaten Batang Hari. ungkap bunda baca ini”

BACA JUGA  Warga Tak Bisa Bercocok Tanam Padi, Wakil Bupati Batanghari H.Bakhtiar. SP Langsung Cek Kelokasi

Turut Hadir Founder NyalaNesia Lenang Manggala, Kepala OPD Terkait, Para Kepala Sekolah, Bapak/Ibu Guru dan Siswa/i dari tingkat SD dan SMP Se-kabupaten Batang Hari. (AD)

Share :

Baca Juga

Batanghari

Ketua DPRD Batanghari Anita Yasmin. SE Hadiri Acara Kenal Pamit Dandim 0415/Jambi

Batanghari

Musrenbangdes Kecamatan Pemayung, Yoghie Prioritaskan 3 Poin Usulan Untuk Tahun 2024

Daerah

Hadiri Halal Bihalal, Al Haris : Ketua RT Merupakan ujung Tombak Pembangunan 

Batanghari

Bupati MFA Hadiri Acara Tradisi Do’a Bersama Dan Sedekah Bubur Didesa Pasar Terusan

Batanghari

Polsek Pemayung AKP Sunardi Laksanakan Jum’at Curhat Di Desa Pulau Raman

Batanghari

Bupati MFA Lakukan Panen Raya Padi : Dengan Kecanggihan Ilmu Dan Teknologi Petani Mampu Panen 8 Ton/Ha

Batanghari

Bupati Batanghari  Menerima Kunjungan Civitas Akademika IAI Nusantara Beserta Rombongan

Batanghari

Halal Bihalal Bersama Bupati, Warga Sridadi Sampaikan Pendapat Dan Permasalahan Yang Terjadi Di Sridadi