DPRD Kabupaten Batanghari Menerima Kunker Dari DPRD Kota Sungai Penuh Serahkan Bonus Atlet Porprov XXIII, Bupati MFA Berharap Koni Kabupaten Batanghari Terus Mencari Dan Menggali Potensi Atlit Yang Berprestasi Ketua DPRD Batanghari Anita Yasmin. SE. Hadiri Musrenbang RKPD Kabupaten Batanghari TA 2025 Membuka Musrenbang Kabupaten, Bupati MFA : Pihaknya Akan Fokus Pada Sektor Pendidikan, Kesehatan Dan Infrastruktur. Wakili Bupati, Sekda Batanghari Dampingi Gubernur Jambi Safari Ramadhan Ke Desa Malapari

Home / Daerah / Merangin / Politik

Senin, 15 Mei 2023 - 18:13 WIB

Dewan Pimpinan Cabang Partai PPP Antar Berkas Bacaleg ke Kantor KPUD Kabupaten Merangin.

LintasJambi.co.id.Merangin.- Dewan pimpinan cabang (DPC) Partai PPP Kabupaten Merangin melaksanakan konvoi dengan kendaraan serta atribut berlambangkan Ka’bah untuk mendaftarkan bakal calon legislatif (Bacaleg)nya ke kantor KPU kabupaten Merangin, Minggu 14/05/2023)

Konvoi di lakukan dari kantor dewan pimpinan cabang (DPC) dan dipimpin langsung oleh ketua Dewan pimpinan cabang (DPC) partai PPP kabupaten Merangin di dampingi sekretaris  bersama kader dan Bacaleg.

Pendaftaran Bacaleg Partai PPP Kabupaten Merangin tersebut di lakukan 14 Mei 2023, sekira pukul 14.00 wib sebagian dari filosofi bahwa partai persatuan pembangunan (PPP) merupakan partai dengan nomor 17 harapan ketua partai PPP menjadi pemenang di pemilu 2024 yang akan datang.

BACA JUGA  Nah..., Diprediksi Pemilihan Ketua Koni Batanghari Bakal Sengit

Hari ini kita mendaftar 35 bakal calon legislatif (Bacaleg)di kantor KPU kabupaten Merangin, partai PPP mengajukan 35 nama terdiri dari berbagai kalangan, ungkap nya

Bakal calon legislatif (Bacaleg) PPP kabupaten Merangin memiliki potensi yang bagus tidak hanya berjuang merebut kursi di legislatif juga membesarkan partai persatuan pembangunan (PPP)

BACA JUGA  Ada Apa...!!!! Kantor KUA Kecamatan Tiang Pumpung Tidak Kibarkan Bendera Merah Putih

Bukan hanya itu, ketua Juga mengatakan bahwa banyak bakal calon legislatif dari partai PPP yg di isi oleh kaum melenial, mengingat bahwa banyak bakal calon yang baru punya potensi untuk menaikkan serta mengdongkrak suara partai persatuan pembangunan (PPP) ungkap ketua partai DPC PPP kabupaten Merangin ini. (Irw/Red**)

Share :

Baca Juga

Daerah

Masyarakat Keluhkan Jalan Desa Durian Mukut Ke Desa Tanjung Dalam Tak Kunjung Di Perbaiki

Batanghari

Serahkan Sertifikat PTSL Didesa Penerokan, Bupati MFA: Saya Berharap Agar Dapat Menjaga Serta Mempergunakannya Sebaik Mungkin

Batanghari

Bupati Batanghari Mhd Fadhil Arief, Melantik H. Reflizer. SE Sebagai Kadis Dukcapil 

Batanghari

Ketua dan Wakil Ketua DPC SPRI Batanghari  Bersama Pengurus Lainnya Siap Berkiprah Dibumi Serentak Bak Regam

Batanghari

Bupati MFA, Kukuhkan Ikatan Penyuluh Agama Republik Indonesia Kabupaten Batanghari

Batanghari

Remaja Masjid Miftahul Jannah Desa Bajubang Laut Adakan Beragam Lomba Untuk Meriahkan Idul Fitri 1444 H

Daerah

Ketua KPU Batanghari Adakan Sosialisasi Pendidikan Pemilih Pada Pemilihan Umum Tahun 2024

Batanghari

Daftar Pemilih Sementara Kabupaten Batanghari Sebanyak 223.777 Pemilih.