Bupati Dan Wakil Bupati, Hadiri Rapat Paripurna Dalam Rangka HUT Batang Hari Ke-76 SELAMAT HARI ULANG TAHUN KABUPATEN BATANGHARI KE-76 HARI ULANG TAHUN KABUPATEN BATANG HARI KE 76 Bupati Batang Hari, Diwakili Asisten I Setda,  Menghadiri Pemusnahan Sisa Surat Suara Pilkada 2024 Bupati MFA Kukuhkan Pengurus Asosiasi Tenaga Kerja Kontruksi (ASTEKSI) Tingkat Terampil  Kabupaten Batang Hari

Home / Peristiwa / Provinsi Jambi

Rabu, 8 Mei 2024 - 14:02 WIB

Mewakili Bupati, Sekda Batanghari Menghadiri Peringatan Hari Otonomi Daerah Ke- XXVIII Dan Hari Pendidikan Nasional Tingkat Provinsi Jambi Tahun 2024

Lintasjambi.co.id.Jambi.- Sekretaris Daerah Muahamad Azan, SH, Atas nama Pemerintah Kabupaten Batang Hari,  menghadiri Upacara Peringatan Hari Otonomi Daerah XXVIII dan Peringatan Hari Pendidikan Nasional tahun 2024, serta Pemberian SK Pegawai Pemerintah dengan Perjanjian Kerja (PPPK) Pemerintah Provinsi Jambi di Halaman Kantor Gubernur Jambi, (07/05/2024).

Dalam upacara memperingati Hari Otonomi Daerah XXVIII tahun 2024 Gubernur Jambi Al Haris membacakan pidato tertulis Menteri Dalam Negeri Tito Karnavian, dengan mengusung tema, Otonomi Daerah Berkelanjutan Menuju Ekonomi Hijau dan Lingkungan yang Sehat.

BACA JUGA  Mobil Dinas DPRD Jambi Kecelakaan, Isinya 2 Pelajar SMA, 1 Penumpang Tanpa Busana

Dengan ini memperkokoh komitmen dan tanggung jawab serta kesadaran jajaran pemerintah Daerah dalam pembangunan berkelanjutan untuk mengelola sumber daya alam secara arif. serta mendorong promosi ekonomi yang ramah lingkungan demi menciptakan masa depan yang berkelanjutan bagi masa mendatang. Dan Gubernur Jambi membacakan pidato MENDIKBUDRISTEK Nadiem A.Makarim, mewujudkan Gerakan Merdeka Belajar menyadarkan bahwa tantangan dan kesempatan untuk memajukan pendidikan Indonesia. Tranformasi sebuah sistem bukan suatu yang sederhana karena mengubah perspektif tentang proses pembelajaran.

BACA JUGA  Bupati Batang Hari Mhd, Fadhil Arief, Pimpin Upacara Detik-Detik Proklamasi Kemerdekaan Republik Indonesia Ke-79

Dalam perubahan perlu perjuangan dengan menghadapi tantangan yang ada, maka dari itu perlunya agen perubahan yang berinovasi tinggi agar dapat melanjutkan program merdeka belajar di seluruh Indonesia.

Masih dalam kesempatan yang sama Gubernur Jambi memberikan secara simbolis SK PPPK Pemprov formasi tahun 2023 sebanyak 1.860 orang, semoga dengan momentum ini menjadi semangat untuk meningkatkan kinerja kerja untuk menghadapi tatantangan yang di hadapi, ujar Gubernur berharap kepada PPPK. (AD)

Share :

Baca Juga

Batanghari

Bupati Dan Wakil Bupati Batang Hari Hadiri Paripurna Dalam Rangka Penandatanganan Nota Kesepakatan RAPBD tahun 2025

Nasional

Wabup H. Bakhtiar Pimpin Rombongan Audiensi Ke Direktorat Pembibitan Dan Produksi Ternak DiJakarta.

Batanghari

Waka DPRD Batanghari, Menilai Angkutan Batu Bara Yang Melintasi Jalan Nasional Sudah Sangat Meresahkan Warga 

Pendidikan

Bupati MFA Membuka Bimtek Transisi Paud Ke SD Menyenangkan Yang Dilaksanakan Kemendikbudristek

Batanghari

Wakil Bupati Batang Hari H, Bakhtiar Bersama Istri Gunakan Hak Pilih Di TPS 04, Kelurahan Teratai

Batanghari

Kapolres Batang Hari Pimpin Apel Pergeseran Pasukan Pengamanan TPS Pilkada Serentak 2024

Batanghari

Wabup H. Bakhtiar Hadiri Rapat Paripurna DPRD Dalam Rangka Penyampaian Nota RAPBD Tahun 2025

Batanghari

Hadiri Workshop Penggiat Anti Narkoba, Ketua DPRD Anita Yasmin : Bahaya Narkoba Mengganggu Pikiran Dan Kesehatan