Wabup Batanghari H. Bakhtiar, SP Hadiri Pengukuhan Kepala Perwakilan Bank Indonesia Provinsi Jambi  Lantik 864 PPPK, Bupati MFA Berpesan Agar Tetap Semangat Dan Amanah Dalam Menjalankan Tugas Wakil Bupati Batanghari Bersama Kejari Musnakan Barang Bukti Narkoba Yang Mempunyai Kekuatan Hukum Tetap Tim Gabungan Bersama Warga Memusnakan  Sumur Ilegal Driling Disenami Jebak DPRD Batanghari Meminta Pemerintah Daerah Untuk Memaksimalkan Pelayanan Kesehatan, Khususnya Pelayanan Hemodialisa

Home / Batanghari / Daerah

Kamis, 21 September 2023 - 21:33 WIB

Wakil Ketua DPRD M. Jaafar. SH, Lakukan Penanaman Pohon Di SMKN 4 Batanghari

Lintasjambi.co.id.Maro Sebo Ulu.- Wakil Ketua DPRD Batanghari, M. Jaafar, SH Bersama ketua Komite SMA Negeri 7 Batanghari melakukan penanaman pohon di SMKN 4 Batanghari kegiatan penanaman pohon bertujuan untuk penghijauan di lingkungan sekolah, Kamis (21/09/2023).

Dalam kegiatan penanaman pohon ini dihadiri, Kepala Desa Teluk Leban, Kepala Sekolah SMK negeri 4 Batang hari, Dewi Suryani S.Pd, Ketua Komite SMA Negeri 7 Batanghari Irwanto Efendi, Ketua komite SMK negeri 4 Batang hari dan beberapa orang tua wali murid.

BACA JUGA  Dinas Kesehatan Merangin Lakukan Kegiatan Aksi Bergizi Pencegahan Stunting, Diponpes dan MTS

Waka DPRD Batanghari, M. Jaafar mengatakan kegiatan ini bertujuan untuk kelestarian di negeri kita yang dulu terkenal degan kelestarian alamnya sebagai paru-paru dunia, semoga dengan penanaman pohon ini mudah – mudahan dapat menjaga kelestarian alam di lingkungan SMKN 4 Batanghari.

Jaafar juga mengucapkan terima kasih kepada pihak sekolah dan berharap tanaman ini di rawat Dengan Baik hingga tumbuh besar dan berbuah agar bisa merasakan manfaatnya.

Pada kesempatan ini ada beberapa bibit pohon dengan berbagai jenis yang di tanam, kegiatan ini akan berkelanjutan dan saya mengajak semua elemen masyarakat untuk menjaga lingkungan dan melestarikan alam demi masa depan yang lebih baik “tutupnya.

BACA JUGA  Bupati MFA Menghadiri Rapat Paripurna, Dalam Rangka Penyampaian Rekomendasi DPRD Tentang LKPJ Batanghari Tahun Anggaran 2022

Program ini diharapkan menjadi pemicu untuk menumbuh kembangkan kesadaran masyarakat untuk mencintai lingkungan.

Jaafar menuturkan, aksi penanaman pohon ini sebagai bentuk nyata pemerintah terhadap lingkungan, pelestarian alam, menyelamatkan bumi dari berbagai ancaman serta menjaga keberlangsungan kehidupan. (DA)

Share :

Baca Juga

Batanghari

Secara Simbolis  Bupati MFA Serahkan Beasiswa Tangguh Dan Sertifikat Program PTSL Untuk Kecamatan Muara Bulian

Daerah

Infrastruktur Jalan Rusak Parah, Masyarakat Desa Tantan Geruduk Kantor Bupati Muaro Jambi

Batanghari

DPRD Batang Hari Akan Alami Kekosongan, Ini Kata Sekwan

Batanghari

Kajari Batang Hari Pimpin Upacara HUT Persaja ke 72 Tahun

Batanghari

Dinkes Batanghari Salurkan Bantuan Program Stunting Hasil MOU Bersama Dinas Ketahanan Pangan Provinsi Jambi

Batanghari

Mengabdi Selama 10 Tahun, Kepala MTS Negeri 3 Batanghari Diganjar Penghargaan Satyalancana Karya Satya Dari Presiden Joko Widodo

Batanghari

Laksanakan Rakor Karhutla, Asisten I M. Rifa’i :  Data BPBD Kabupaten Batanghari Mencatat 161 Hot Spot

Daerah

Sekda M. Azan. SH Wakili Bupati Lantik dan Ambil Sumpah 2 Pejabat Eselon III Dilingkup Pemkab Batanghari