Wakil Bupati H. Bakhtiar Bersama Warga Terusan Melaksanakan Gotong Royong Membersihkan Lingkungan  Wabup Batanghari H. Bakhtiar, SP Hadiri Pengukuhan Kepala Perwakilan Bank Indonesia Provinsi Jambi  Lantik 864 PPPK, Bupati MFA Berpesan Agar Tetap Semangat Dan Amanah Dalam Menjalankan Tugas Wakil Bupati Batanghari Bersama Kejari Musnakan Barang Bukti Narkoba Yang Mempunyai Kekuatan Hukum Tetap Tim Gabungan Bersama Warga Memusnakan  Sumur Ilegal Driling Disenami Jebak

Home / Batanghari / Kesehatan

Jumat, 17 Februari 2023 - 19:09 WIB

Ketua dan Wakil Ketua TP-PKK Batanghari Hadiri Bulan Penimbangan Balita

Lintasjambi.co.id.Muara Bulian.- Bertempat di Posyandu Talang Inuman RT.12, Teratai, Kecamatan Muara Bulian, Batang Hari Ketua TP PKK Kabupaten Batang Hari Zulva Fadhil bersama Wakil Ketua I TP PKK Nuraini Zubir menghadiri kegiatan Bulan Penimbangan Anak Balita di Kabupaten Batang Hari pada hari Kamis, 16/02/2023 dan didampingi juga oleh Asri yonalsyah selaku Plt Kepala dinas kesehatan kabupaten Batanghari.

BACA JUGA  Sekda Batanghari Membuka Rakor Forkompida Kabupaten Batanghari 2023

Adapun Kegiatan ini bagian dari upaya validasi pendataan stunting di Kabupaten Batang Hari penimbangan Balita, pemberian vitamin A, pemberian obat cacing dan penambahan gizi di lakukan posyandu – posyandu yang tersebar se-kabupaten Batang Hari.

BACA JUGA  DPRD Batang Hari Ucapkan Selamat Hari Raya Idul Fitri 1444 H. Tahun 2023

Langkah kongkrit Dinas Kesehatan dalam penurunan stunting, ujar Asri Yolansyah Plt. Kepala Dinas Kesehatan Batang Hari. (MM)

Share :

Baca Juga

Batanghari

Hadiri  Paripurna DPRD, Bupati Batanghari Mhd. Fadhil Arief Lakukan Penandatanganan Fakta Integritas Penyusunan Dan Pengesahan APBD TA 2024 Bebas Dari Korupsi 

Batanghari

Ketua DPRD Anita Yasmin, SE Hadiri Penyerahan Hibah Roda Dua Dari Kejari Batanghari Ke Lembaga Pendidikan

Batanghari

Bupati Batanghari MFA Serahkan 41 Unit Kendaraan Dinas PPL Dan PHL-PP

Batanghari

Wakili Bupati, Asisten 1 Setda Batanghari Membuka Musrenbang RKPD Kecamatan Mersam Tahun 2024

Batanghari

Menggantikan Bupati Mhd Fadhil Arief, Sekda  M. Azan Melantik dan Mengambil Sumpah Janji Jabatan Pimpinan Tinggi Pratama, Berikut Nama-Namanya

Batanghari

Memeriahkan Perayaan Idul Fitri 1444 H, Adison Selaku Anggota DPRD Batanghari Ikut Lomba Pacu Perahu Tradisional Didesa Bajubang Laut

Batanghari

Bupati Batang Hari Mhd Fadhil Arief, SE, Mengukuhkan Pengurus Forum Peningkatan Konsumsi Ikan (FORIKAN) Kabupaten Batanghari Tahun 2022

Batanghari

Kasus Pembunuhan Sifa Belum Terungkap, Ini Kata AKP Husni Abda,S.I.K.,M.H Kasat Reskrim Polres Batanghari