Wabup Batanghari H. Bakhtiar, SP Hadiri Pengukuhan Kepala Perwakilan Bank Indonesia Provinsi Jambi  Lantik 864 PPPK, Bupati MFA Berpesan Agar Tetap Semangat Dan Amanah Dalam Menjalankan Tugas Wakil Bupati Batanghari Bersama Kejari Musnakan Barang Bukti Narkoba Yang Mempunyai Kekuatan Hukum Tetap Tim Gabungan Bersama Warga Memusnakan  Sumur Ilegal Driling Disenami Jebak DPRD Batanghari Meminta Pemerintah Daerah Untuk Memaksimalkan Pelayanan Kesehatan, Khususnya Pelayanan Hemodialisa

Home / Batanghari / Daerah

Selasa, 15 Agustus 2023 - 21:08 WIB

Ketua DPRD Batanghari Anita Yasmin. SE, Menghadiri Pengukuhan  Paskibraka HUT RI Ke- 78 Tahun 2023

Lintasjambi.co.id.Batanghari.- Ketua DPRD Batanghari Anita Yasmin. SE, Menghadiri pengukuhan  pasukan pengibaran bendera pusaka dalam rangka Hari Kemerdekaan Republik Indonesia  Ke 78 Tahun 2023, pemerintah Kabupaten Batanghari Provinsi Jambi, bertempat diruang kaca rumah dinas Bupati Batanghari pada Selasa (15/08/2023).

Hadir pada kegiatan pengukuhan tersebut Bupati Batanghari Mhd.Fadhil Arief, Kapolres Batanghari, Kepala Kejaksaan Negeri Batanghari, Ketua Pengadilan Negeri dan Pengadilan Agama Kabupaten Batanghari,  Sekda M.Azan. SH, Kepala Lapas Kelas II B Muara Bulian, sejumlah Kepala OPD dilingkup Pemkab Batanghari, serta orang tua sanak saudara dari para Paskibraka yang nantinya akan mengibarkan Sangsaka Merah Putih pada puncak HUT RI Ke 78, Kamis, 17 Agustus 2023.

BACA JUGA  Jalan Menuju Desa Malapari Rusak Parah, Masyarakat Mohon Perhatian Pemkab Batanghari

Bupati Batanghari Mhd. Fadhil Arief pada kesempatan tersebut menyampaikan dan berharap kiranya Para Paskibraka yang telah mendapat kepercayaan dari seluruh warga kabupaten Batanghari dapat melaksanakan tugas dan tanggung jawabnya dengan baik, sebagai mana yang dicetuskan oleh Founding Fatter bapak Almarhum Soekarno dan M. Hatta dalam pembukaan dan batang tubuh UUD 1945, bahwa cita-cita bangsa dalam mewujudkan menjadikan manusia Indonesia seutuhnya jelas Mhd. Fadhil Arief.

BACA JUGA  Mewakili Bupati, Wakil Bupati Batanghari H. Bakhtiar Terima Penganugrahan Opini Pengawasan

 

Menyinggung dalam seleksi serta perekrutan para Peserta Paskibraka Fadhil menjamin tidak ada kolusi, nepotisme apa lagi korupsi tegasnya, disamping itu pula dalam mengemban tugas yang dipercaya oleh pemerintah serta masyarakat Batanghari.

Kiranya pasukan pengibar bendara dapat melaksanakan tugasnya dengan sebaik baik mungkin, mengingat momen HUT RI wajib kita peringati dan dimeriahkan setiap tahunnya dan wujud rasa syukur dalam mengenang jasa-jasa pahlawan kita terdahulu dalam merebut kemenangan serta mempertaruhkan harta, nyawa untuk kemerdekaan negara kesatuan Republik Indonesia yang kita cintai ini cetusnya. (Red**)

Share :

Baca Juga

Batanghari

Bupati MFA Serahkan 459 Sertifikat Program PTSL Dan 127 Penerima Program Beasiswa Batanghari Tangguh Dikecamatan MSI

Daerah

Pimred Newslan Dikeroyok Oleh Sekelompok Pelangsir BBM Di SPBU 24.373.69 Limbur Tembesi Batin VIII

Batanghari

Pemkab Batanghari Peringati Tahun Baru Islam, Dengan Tema Membangun Kebersamaan dan Ukhwah Islamiah Menuju Batang Hari Tangguh

Batanghari

Dinilai Menghambat Pembangunan, Para Ketua RT dan Masyarakat, Memintak Bupati MFA Memberhentikan Ketua BPD Desa Ture

Batanghari

Bupati MFA Membuka Secara Resmi Sosialisasi KUR Dan Jaminan Sosial

Batanghari

Wakil Bupati Batanghari Lakukan Penandatanganan Nota Kesepakatan KUPA dan PPAS APBD-P Tahun 2023

Batanghari

Komisi III DPRD Batanghari Lakukan Kunker Ke DPRD Kabupaten Sijunjung

Batanghari

Hadiri Paripurna HUT Batang Hari Ke 74, Bupati MFA Ucapkan Terima Kasih Kepada Semua Elemen Masyarakat Atas Dukungannya